Halaman

Jumat, 16 November 2012

Modul 1 - Konsep, Flowchart, Tutorial dan Analisis Listing Program Form Pendaftaran PSMT Undip 2012

Konsep

1. Deskripsi
Program yang kami buat ini adalah program yang dapat digunakan untuk pendaftaran anggota baru (open reqruitment) Paduan Suara Mahasiswa Teknik (PSMT) UNDIP 2012. Program ini dikerjakan dengan bantuan software Visual Basic 2010. Form berisi data calon anggota PSMT berupa data diri, pengalaman, dan info tambahan.

2. Tujuan dan Manfaat
Tujuan dari program ini adalah untuk mempermudah proses pendaftaran karena dilakukan secara online sehingga dapat dilakukan dimana saja. Selain itu proses perekapan data dari semua calon anggota PSMT menjadi lebih mudah.

3. Sasaran
Sasaran dari program ini adalah pada mahasiswa Fakultas Teknik UNDIP yang tertarik untuk bergabung dalam Paduan Suara Mahasiswa Teknik (PSMT) UNDIP .



Secara garis besar, berikut adalah penjelasan dari tiap form:
1. Form1
            Form ini berisi pembuka dari program. Form ini berisi judul program, dan penawaran  “Ingin bergabung dengan kami?”, pernyataan “Daftarkan dirimu sekarang”, dan option “daftar” untuk melanjutkan ke step selanjutnya yaitu pengisian data diri, dan option “keluar” untuk keluar dari program.
2. Form2
            Form ini berisi tentang pengisian data diri dari calon anggota PSMT Undip 2012. Data diri yang diisikan dalam form ini adalah nama, NIM, Jurusan, TTL, Gender, alamat, nomor handphone, e-mail, dan nomor KTP. Form ini dilengkapi dengan catatan “Klik next untuk melanjutkan pengisian selanjutnya” untuk menginstruksikan para calon anggota PSMT Undip agar melanjutkan ke step selanjutnya yaitu pengisian data mengenai Pengalaman.
3. Form3
            Form ini berisi tentang pengisian data berupa pengalaman di bidang paduan suara. Data yang dibutuhkan dalam form ini adalah pengalaman organisasi, pernah tidaknya mengikuti paduan suara sebelumnya, jenis suara, dan alasan ingin menjadi anggota PSMT Undip. Form ini juga dilengkapi dengan “Klik next untuk melanjutkan pengisian selanjutnya” untuk menginstruksikan para calon anggota PSMT Undip agar melanjutkan ke step terakhir yaitu form info tambahan.
4. Form4
Form ini merupakan akhir dari prosedur pendaftaran anggota PSMT Undip 2012. Data yang perlu diisi dalam form ini adalah bakat, keahlian musik, dan identitas pada sosial media seperti twitter, facebook, serta pin blackberry. Setelah form ini terisi, maka selesailah prosedur pendaftaran anggota PSMT Undip 2012.
5. Form5
            Pendaftaran selesai, form ini berisi langkah selanjutnya bagi pada calon anggota PSMT Undip2012 serta jadwal dan tempat dilaksanakannya test vokal. Bila tombol “keluar” diklik maka program akan tertutup.

Flowchart

Tutorial Teknologi Informatika Visual Basic 2010
"Membuat Program Formulir Pendaftaran Multiform PSMT UNDIP 2012"

Pertama-tama bukalah program Visual Basic 2010 dengan cara:
1. Klik "Start"
2. Pilih Microsoft Visual Basic 2010
3. Setelah mucul "Start Page" pilih "New Project"  
 
 4. Setelah muncul halaman New Project pilih “Windows Forms Application”
5. Klik “OK”
6. Selanjutnya muncul lembar kerja Visual Basic yang biasa disebut Form
 7. Form diisi dengan berbagai komponen yang didapat melalui "Toolbox"
8. Isi tiap form.
Form1
Komponen Toolbox yang digunakan :
No.
Komponen
Properties
Keterangan
1.
Form1
Name
Text
Form1
2.
Button1
Name
Text
Button1
Daftar
3.
Button2
Name
Text
Button2
Keluar
4.
Label
Name
Text
Textalign
Font
Label1
Ingin bergabung dengan kami?
TopLeft
Segoe Script, 28pt
5.
Label
Name
Text

Textalign
Font
Label2
DAFTARKAN DIRIMU SEKARANG!
Topleft
Cooper, 18
6.
Label
Name
Text
Label3
Klik Daftar untuk mendaftarkan diri
7.
Picturebox
Name
Sizemode
Location
Size
Picturebox1
640, 345
-74,2
1175, 557

Analisis Listing Form1
Public Class Form1
    Dim tulisan(2) As String
    Dim i, j As Integer

Private Sub Timer1_Tick(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Timer1.Tick
        If i.Equals(tulisan(j).Length) Then
            Me.Label1.Text = ""
            If j < tulisan.Length - 1 Then
                j = j + 1
                Me.Label1.Text = tulisan(j)
            Else
                j = 0
            End If
            i = 0
        End If
        Label1.Text = tulisan(j).Substring(0, i)
        i = i + 1
    End Sub

Keterangan :
  • Maksud dari Me.Label1.Text = "" adalah semula teksnya kosong.
  • Maksud dari If j < tulisan.Length - 1 Then j = j + 1 adalah teks muncul satu per satu.
  • “j” merupakan permisalah dari “tulisan”, bila tidak ada “j” tulisan tidak bisa berjalan.
  • Timer1_Tick digunakan untuk menampilkan teks bergerak.
    Private Sub Form1_Load(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles MyBase.Load
        tulisan(0) = " Ingin Bergabung dengan Kami? "
        tulisan(1) = " Ingin Bergabung dengan Kami? "
        tulisan(2) = " Ingin Bergabung dengan Kami? "
        Label1.Text = tulisan(j)
        Timer1.Start()
    End Sub

Keterangan :

  • Timer1.Start() berarti teks “Ingin Bergabung dengan Kami?” mulai bergerak dengan interval 200s.
    Private Sub Button1_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Button1.Click
        Form2.Show()
        Me.Hide()
    End Sub

Keterangan :

  • Maksud dari Form.Show () Me.Hide () adalah bila form2 muncul maka form sebelumnya sembunyi.
  • Tombol “Daftar” digunakan untuk melanjutkan ke form ke 2.

    Private Sub Button2_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Button2.Click
        Close()
    End Sub

End Class

Keterangan :

  • Close() merupakan tombol “Keluar” untuk keluar dari program.

Form2

Komponen Toolbox yang digunakan :
No.
Komponen
Properties
Keterangan
1.
Form2
Name
Text
Form2
2.
Label
Name
Text
Label1
DATA DIRI
3.
Label
Name
Text
Label2
Nama      :
4.
Label
Name
Text
Label7
NIM        :
5.
Label
Name
Text
Label3
Jurusan   :
6.
Label
Name
Text
Label6
TTL        :
7.
Label
Name
Text
Label5
Gender   :
8.
Label
Name
Text
Label4
Alamat  :
9.
Label
Name
Text
Label9
No HP  :
10.
Label
Name
Text
Label10
e-mail      :
11.
Label
Name
Text
Label11
No. KTP :
12.
Label
Name
Text
Label8
*Isikan alamat di Semarang
13.
Label
Name
Text
Label12
Klik Next untuk melanjutkan pengisian selanjutnya
14.
Textbox
Name
Text
Textbox1
(Dikosongkan)
15.
Textbox
Name
Text
Textbox2
(Dikosongkan)
16.
Textbox
Name
Text
Textbox3
(Dikosongkan)
17.
Textbox
Name
Text
Textbox4
(Dikosongkan)
18.
Combobox
Name
Text
Combobox1
Day
19.
Combobox
Name
Text
Combobox3
Month
20.
Combobox
Name
Text
Combobox2
Year
21.
Radiobutton
Name
Text
RadioButton1
Laki-laki
22.
Radiobutton
Name
Text
RadioButton2
Perempuan
23.
Textbox
Name
Text
Textbox5
(Dikosongkan)
24.
Textbox
Name
Text
Textbox6
(Dikosongkan)
25.
Textbox
Name
Text
Textbox7
(Dikosongkan)
26.
Textbox
Name
Text
Textbox8
(Dikosongkan)
27.
Picturebox
Name
Sizemode
Location
Size
Picturebox1
640, 345
-74,2
1175, 557
28.
Button1
Name
Text
Button1
Next






Analisis Listing Form2
Public Class Form2

    Private Sub Button1_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Button1.Click
        If TextBox1.Text = (String.Empty) Or TextBox2.Text = (String.Empty) Or TextBox3.Text = (String.Empty) Or TextBox4.Text = (String.Empty) Or TextBox5.Text = (String.Empty) Or TextBox6.Text = (String.Empty) Or TextBox7.Text = (String.Empty) Or TextBox8.Text = (String.Empty) Or ComboBox1.Text = (String.Empty) Or ComboBox2.Text = (String.Empty) Or ComboBox3.Text = (String.Empty) Or ComboBox4.Text = (String.Empty) Then MsgBox("Isilah data dengan lengkap !") Else Form3.Show()
        If TextBox1.Text = (String.Empty) Or TextBox2.Text = (String.Empty) Or TextBox3.Text = (String.Empty) Or TextBox4.Text = (String.Empty) Or TextBox5.Text = (String.Empty) Or TextBox6.Text = (String.Empty) Or TextBox7.Text = (String.Empty) Or TextBox8.Text = (String.Empty) Or ComboBox1.Text = (String.Empty) Or ComboBox2.Text = (String.Empty) Or ComboBox3.Text = (String.Empty) Or ComboBox4.Text = (String.Empty) Then Me.Show() Else Me.Hide()
    End Sub

Keterangan :
  • (String.Empty) berarti data dalam textbox kosong. Fungsi ini berguna untuk mengeluarkan perintah “Isilah data dengan lengkap!”
  • Textbox digunakan untuk mengisikan tulisan pada form tetapi tulisan dapat berinteraksi (dapat diedit). Pada form ini, terdapat 8 buat textbox yang dikosongkan (empty) karena textbox-textbox tersebutlah yang akan diisi oleh user dalam pengisian formulir.
  • Combobox digunakan untuk mencantumkan box yang berisi option. Dalam form ini, combobox digunakan untuk mengisi tanggal, bulan, dan tahun dari tanggal lahir dan gender.
  • Tombol “Next” digunakan untuk melanjutkan ke form3. Apabila ada data yang belum terisi (empty), sistem tidak dapat melanjutkan ke form3dan akan keluar message “Isilah data dengan lengkap!”

        Private Sub TextBox2_KeyPress(ByVal sender As Object, ByVal e As System.Windows.Forms.KeyPressEventArgs) Handles TextBox2.KeyPress
            Select Case e.KeyChar
                Case Chr(48) To Chr(57)
                    TextBox2.Focus()
                Case Chr(8)
                    TextBox2.Focus()
                Case Chr(32)
                    TextBox2.Focus()
                Case Else
                    MsgBox("Inputan Hanya bisa angka", MsgBoxStyle.Exclamation,
                    "Select Case")
                    e.KeyChar = Chr(0)
            End Select
        End Sub

    Keterangan:
    • KeyChar berfungsi untuk mendapatkan data yang diinput oleh user.
    • Case Chr(48) To Chr(57)
                    TextBox2.Focus()
                Case Chr(8)
                    TextBox2.Focus()
                Case Chr(32)
              TextBox2.Focus()
    Dalam textbox2 data yang dapat diinputkan hanyalah data berupa angka. Fungsi Case dalam sub tersebut menyebabkan data yang bisa diinput hanya data berupa angka.
    • Bila data yang diinput bukan angka maka program akan mengeluarkan perintah “Input Hanya bisa angka”

          Private Sub TextBox6_KeyPress(ByVal sender As Object, ByVal e As System.Windows.Forms.KeyPressEventArgs) Handles TextBox6.KeyPress
              Select Case e.KeyChar
                  Case Chr(48) To Chr(57)
                      TextBox6.Focus()
                  Case Chr(8)
                      TextBox6.Focus()
                  Case Chr(32)
                      TextBox6.Focus()
                  Case Else
                      MsgBox("Inputan Hanya bisa angka", MsgBoxStyle.Exclamation,
                      "Select Case")
                      e.KeyChar = Chr(0)
              End Select
          End Sub

      Keterangan :

      • KeyChar berfungsi untuk mendapatkan data yang diinput oleh user.
      • Case Chr(48) To Chr(57)
                      TextBox6.Focus()
                  Case Chr(8)
                      TextBox6.Focus()
                  Case Chr(32)
                TextBox6.Focus()
      Dalam textbox6 data yang dapat diinputkan hanyalah data berupa angka. Fungsi Case dalam sub tersebut menyebabkan data yang bisa diinput hanya data berupa angka.
      • Bila data yang diinput bukan angka maka program akan mengeluarkan perintah “Input Hanya bisa angka”

          Private Sub TextBox8_KeyPress(ByVal sender As Object, ByVal e As System.Windows.Forms.KeyPressEventArgs) Handles TextBox8.KeyPress
              Select Case e.KeyChar
                  Case Chr(48) To Chr(57)
                      TextBox8.Focus()
                  Case Chr(8)
                      TextBox8.Focus()
                  Case Chr(32)
                      TextBox8.Focus()
                  Case Else
                      MsgBox("Inputan Hanya bisa angka", MsgBoxStyle.Exclamation,
                      "Select Case")
                      e.KeyChar = Chr(0)
              End Select
          End Sub
      End Class

      Keterangan :

      • KeyChar berfungsi untuk mendapatkan data yang diinput oleh user.
      • Case Chr(48) To Chr(57)
                      TextBox8.Focus()
                  Case Chr(8)
                      TextBox8.Focus()
                  Case Chr(32)
                TextBox8.Focus()
      Dalam textbox8 data yang dapat diinputkan hanyalah data berupa angka. Fungsi Case dalam sub tersebut menyebabkan data yang bisa diinput hanya data berupa angka.
      • Bila data yang diinput bukan angka maka program akan mengeluarkan perintah “Input Hanya bisa angka”

      Form3
      Komponen toolbox yang digunakan:
      No.
      Komponen
      Properties
      Keterangan
      1.
      Form3
      Name
      Text
      Form3
      2.
      Label
      Name
      Text
      Label1
      Pengalaman
      3.
      Label
      Name
      Text
      Label2
      Pengalaman Organisasi
      4.
      Label
      Name
      Text
      Label8
      1.
      5.
      Label
      Name
      Text
      Label9
      2.
      6.
      Label
      Name
      Text
      Label4
      Jabatan :
      7.
      Label
      Name
      Text
      Label10
      Jabatan :
      8.
      Label
      Name
      Text
      Label7
      Apakah anda pernah mengikuti paduan suara sebelumnya?
      9.
      Label
      Name
      Text
      Label11
      *Jika Iya, isikan jenis suara
      10.
      Label
      Name
      Text
      Label3
      Jenis Suara
      11.
      Label
      Name
      Text
      Label6
      Alasan mengikuti PSMT
      12.
      Label
      Name
      Text
      Label12
      Klik Next untuk melanjutkan pengisian selanjutnya
      13.
      Textbox
      Name
      Textbox1
      14.
      Textbox
      Name
      Textbox4
      15.
      Textbox
      Name
      Textbox2
      16.
      Textbox
      Name
      Textbox3
      17.
      RadioButton
      Name
      Text
      RadioButton1
      Ya
      18.
      RadioButton
      Name
      Text
      RadioButton2
      Tidak
      19.
      RadioButton
      Name
      Text
      RadioButton5
      Sopran
      20.
      RadioButton
      Name
      Text
      RadioButton4
      Alto
      21.
      RadioButton
      Name
      Text
      RadioButton3
      Tenor
      22.
      RadioButton
      Name
      Text
      RadioButton6
      Bass
      23.
      TextBox
      Name
      TextBox5
      24.
      Picturebox
      Name
      Sizemode
      Location
      Size
      Picturebox1
      640, 345
      -74,2
      1175, 557
      25.
      Button
      Name
      Text
      Button1
      Next

      Analisis Listing Form3
      Public Class Form3


          Private Sub Button1_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Button1.Click
              If TextBox5.Text = (String.Empty) Then MsgBox("Isilah Pengalaman Paduan Suara dan Alasan masuk PSMT !") Else Form4.Show()
              If TextBox5.Text = (String.Empty) Then Me.Show() Else Me.Hide()

          End Sub

      Keterangan :
      • (String.Empty) berarti data dalam textbox kosong. Fungsi ini berguna untuk mengeluarkan perintah “Isilah Pengalaman Paduan Suara dan Alasan masuk PSMT!”
      • Textbox Pengalaman Paduan Suara dan Alasan Masuk PSMT wajib diisi agar dapat dilanjutkan ke form4.
      • Else Form4.Show() merupakan tombol “Next” digunakan untuk melanjutkan ke form4.

            Private Sub Button2_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Button2.Click
                TextBox1.Text = ""
                TextBox2.Text = ""
                TextBox3.Text = ""
                TextBox4.Text = ""
                TextBox5.Text = ""
                Form2.Show()
                Me.Hide()
            End Sub

        End Class

        Keterangan :


        • Maksud Form2.Show() Me.Hide() Untuk menampilkan kembali form2
        • TextBox1.Text = ""
        TextBox2.Text = ""
        TextBox3.Text = ""
        TextBox4.Text = ""
        TextBox5.Text = ""
        Menyebabkan bila tombol “Back” diklik, program akan kembali ke form2 dan merefresh (reset) data pada form3.

        Form4
         
        Komponen Toolbox yang digunakan :
        No.
        Komponen
        Properties
        Keterangan
        1.
        Form4
        Name
        Text
        Form4
        Info Tambahan
        2.
        Label
        Name
        Text
        Label2
        Bakat
        3.
        Label
        Name
        Text
        Label8
        1.
        4.
        Label
        Name
        Text
        Label9
        2.
        5.
        Label
        Name
        Text
        Label4
        3.
        6.
        Label
        Name
        Text
        Label3
        4.
        7.
        Label
        Name
        Text
        Label11
        Keahlian musik
        8.
        Label
        Name
        Text
        Label5
        Akun twitter    :
        9.
        Label
        Name
        Text
        Label6
        Akun facebook :
        10.
        Label
        Name
        Text
        Label7
        Akun Pin BB  :
        11.
        TextBox
        Name
        TextBox1
        12.
        TextBox
        Name
        TextBox4
        13.
        TextBox
        Name
        TextBox3
        14.
        TextBox
        Name
        TextBox2
        15.
        CheckBox
        Name
        Text
        CheckBox1
        Gitar
        16.
        CheckBox
        Name
        Text
        CheckBox4
        Biola
        17.
        CheckBox
        Name
        Text
        CheckBox3
        Piano
        18.
        CheckBox
        Name
        Text
        CheckBox2
        Keyboard
        19.
        CheckBox
        Name
        Text
        CheckBox5
        Drum
        20.
        CheckBox
        Name
        Text
        CheckBox6
        Bass
        21.
        TextBox
        Name
        TextBox5
        22.
        TextBox
        Name
        TextBox6
        23.
        TextBox
        Name
        TextBox7
        24.
        Button
        Name
        Text
        Button1
        End
        25.
        Picturebox
        Name
        Sizemode
        Location
        Size
        Picturebox1
        640, 345
        -74,2
        1175, 557

        Analisis Listing Form4
        Public Class Form4

            Private Sub Button1_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Button1.Click
                If TextBox1.Text = (String.Empty) Or TextBox4.Text = (String.Empty) Then MsgBox("Isilah minimal 2 bakat yang kamu miliki !") Else MsgBox("Terimakasih kamu sudah menyelesaikan persyaratan administrasi !")
                If TextBox1.Text = (String.Empty) Or TextBox4.Text = (String.Empty) Then Me.Show() Else Form5.Hide()
                Me.Hide()
                Form5.Show()
            End Sub

        Keterangan :
        • (String.Empty) berarti data dalam textbox kosong. Fungsi ini berguna untuk mengeluarkan perintah “Isilah minimal 2 bakat yang kamu miliki!”
        Else MsgBox ("Terimakasih kamu sudah menyelesaikan persyaratan administrasi !")
        Mengakibatkan output selain itu adalah "Terimakasih kamu sudah menyelesaikan persyaratan administrasi !"
        • Me.Hide() Form5.Show() berarti program menampilkan form5 dan menyembunyikan form4.
        • Bakat harus diisi minimal 2 supaya dapat menyelesaikan pendaftaran. Tombol “end” untuk melanjutkan ke form5 (akhir pendaftaran).
        • Keahlian musik dan akun sosial media tidak wajib diisi.

              Private Sub Button3_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Button3.Click
                  TextBox1.Text = ""
                  TextBox2.Text = ""
                  TextBox3.Text = ""
                  TextBox4.Text = ""
                  TextBox5.Text = ""
                  TextBox6.Text = ""
                  TextBox7.Text = ""
                  Form3.Show()
                  Me.Hide()
              End Sub

          Keterangan :

          • TextBox1.Text = ""
          TextBox2.Text = ""
          TextBox3.Text = ""
          TextBox4.Text = ""
          TextBox5.Text = ""
          TextBox6.Text = ""
          TextBox7.Text = ""
          Form3.Show() Me.Hide() berarti form3 ditampilkan dan form4 ditutup.
          Tombol “Back” merupakan tombol untuk kembali ke form3. Bila tombol tersebut diklik secara otomatis data pada form4 akan tereset karena fungsi ("").

              Private Sub Button2_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Button2.Click
                  TextBox1.Text = ""
                  TextBox2.Text = ""
                  TextBox3.Text = ""
                  TextBox4.Text = ""
                  TextBox5.Text = ""
                  TextBox6.Text = ""
                  TextBox7.Text = ""
                  Form2.Show()
                  Me.Hide()
              End Sub
          End Class

          Keterangan :

          • TextBox1.Text = ""
          TextBox2.Text = ""
          TextBox3.Text = ""
          TextBox4.Text = ""
          TextBox5.Text = ""
          TextBox6.Text = ""
          TextBox7.Text = ""
          Tombol “Page1” merupakan link ke Form2
          Bila tombol tersebut diklik, secara otomatis data pada form4 akan tereset
          • Form2.Show() Me.Hide() merupakan perintah menampilkan form2 dan menyembunyikan form4.

          Form5
           
          Komponen Toolbox yang digunakan :
          No.
          Komponen
          Properties
          Keterangan
          1.
          Label
          Name
          Text
          Label2
          Tahap kedua adalah Tes Vokal. Persiapkan Dirimu.
          2.
          Label
          Name
          Text
          Label3
          Jum'at, 16 November 2012 pukul 13.00 WIB di Kampus Teknik Industri R.201
          3.
          Label
          Name
          Text
          Label1
          hooooyyyaaaaaaaa.....
          4.
          Button
          Name
          Text
          Button1
          Keluar
          5.
          Picturebox
          Name
          Sizemode
          Location
          Size
          Picturebox1
          640, 345
          -74,2
          1175, 557

          Analisis Listing Form5
          Public Class Form5

              Private Sub Button1_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Button1.Click
                  Close()
              End Sub
          End Class

          Keterangan :

          ·        Form ini hanya berisi penutup dari serangkaian proses pendaftaran.
          ·        Close() merupakan tombol “Keluar” digunakan untuk keluar dari program.

          9. Bila form sudah terisi, mainkan program dengan menggunakan "F5" atau klik tanda play pada toolbar.
          10. Simpan program dengan cara File -> Save All

          Tidak ada komentar:

          Posting Komentar